Jujur, awalnya saya nggak sengaja nonton series/drakor ini pas lagi nyetel NET. TV. Dimana setelah saya coba tonton ulang, ternyata scene yang saya tonton di NET. TV tuh baru sampai episode 8. Alias baru setengah jalan. …
Category: Ulasan Film & Series
Bayangkan, bagaimana perasaan seorang wanita yang telah 3 tahun menjanda saat tahu bahwa suaminya ternyata masih hidup? Padahal 3 tahun sebelumnya, suaminya telah diberitakan hilang dan kemungkinan besar meninggal dunia dalam sebuah kecelakaan pesawat di Republik …
Series ini mengisakan perjalanan Moiraine sebagai Aes Sedai dari ajah biru bersama pembelanya Lan Mandragoran untuk mencari seorang pemuda berusia 20 tahun yang diyakini sebagai titisan sang naga. Aes Sedai sendiri dalam bahasa kuno berarti “pelayan …